YASIN, MAS’UD (2017) PENGARUH PENGGUNAAN SMARTPHONE TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR SISWA KELAS XI PADA PEMBELAJARAN PAI MADRASAH ALIYAH NEGERI GANDEKAN BANTUL YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2016/2017. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA.
|
Text (ABSTRAK BAB 1 DAPUS)
ABSTRAK BAB 1 DAPUS.pdf Download (403kB) | Preview |
|
|
Text (NASPUB)
NASPUB.pdf Download (278kB) | Preview |
Abstract
Populasi adalah sebanyak 199 siswa dan sampel penelitian adalah 52 siswa kelas XI Madrasah Aliyah Negeri Gandekan Bantul. Penelitian ini dilakukan selama tiga bulan dengan dilakukan dengancara penyebaran kuisioner, observasi dan dokumentasi. Analisis statistik yang digunakan adalah uji t-tes rumus polled varians dengan taraf signifikan 5%. Hasil Terdapat penggunaan smartphone yang rendah hal ini didasarkan pada hasil perhitungan yang menunjukkan pengaruh smartphone terhadap konsentrasi belajar siswa kelas XI pada pembelajaran PAI rendah. Hal ini terbukti bahwa dengan angka “r” hitung yaitu 0,340, sehingga apabila “r” hitung terdapat di kisaran 0,20 – 0,399 yang berarti korelasinya rendah. Secara sederhana dapat kita berikan interpretasi terhadap r = 0,340. 0,340 terletak antara 0,20 – 0,399 yang berarti pengaruhnya rendah. Apabila dikonsultasikan pada nilai “r” product moment, dengan N sebesar 52 dengan taraf signifikan 5% yaitu mmiliki nilai 0,279. Sehingga r hitung lebih besar dari pada r tabel yakni 0,340 > 0,279. Dengan demikian Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang negatif antara penggunaan smartphone (X) terhadap konsentrasi belajar siswa kelas XI pada pembelajaran PAI (Y) di Madrasah Aliyah Negeri Gandekan Bantul Yogyakarta.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | ILMU-ILMU PENDIDIKAN > PENDIDIKAN AGAMA ISLAM |
Divisions: | FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN > PRODI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM |
Depositing User: | Awan Megantoro AMd |
Date Deposited: | 01 Jul 2020 04:31 |
Last Modified: | 01 Jul 2020 04:31 |
URI: | http://elibrary.almaata.ac.id/id/eprint/1727 |
Actions (login required)
View Item |