FADILAH, ‘AISYAH NURUL (2025) ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN DALAM MENINGKATKAN KINERJA KARYAWAN GENERASI Z (STUDI KASUS PADA BISNIS SOUVENIR BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ALMA ATA.
|
Text
212400301 'AISYAH NURUL FADILAH NEW - AISYAH NURUL FADILAH.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis gaya kepemimpinan yang di terapkan pada Bisnis Souvenir Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta serta dampaknya terhadap kinerja karyawan yang berasal dari generasi Z. penelitian ini menggunakan metode kualitatif studi kasus data dikumpulkan melalui wawancara semi terstruktur, observasi, dokumentasi terhadap pimpinan , HRD, dan karyawan generasi Z. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa gaya kepemimpinan transaksional merupakan yang paling dominan di terapkan, yang dimana pemimpin memberikan penghargaan atas kinerja yang telah di capai. Gaya kepemimpinan transaksional memberikan dampak positif terhadap beberapa indikator kinerja karyawan, seperti kualitas kerja, kuantitas kerja, ketepatan waktu, efektifitas. Namun, dampak pada indikator kemandirian dan komitmen masih terbatas. Ada temuan baru yang menarik bahwa ada gaya kepemimpinan transformasional sebagai alternatif untuk meningkatkan motivasi dan loyalitas karyawan. Penelitian ini menekankan pada pentingnya peran pemimpin dalam memilih gaya kepemimpinan yang sesuai dengan karakteristik karyawan generasi Z untuk meningkatkan kinerja secara optimal. Kata kunci : Gaya kepemimpinan, Kinerja karyawan, Generasi Z.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Subjects: | EKONOMI BISNIS > Manajemen |
| Divisions: | FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS > S1 MANAJEMEN |
| Depositing User: | Nuyass Nuyassiruka Nuyassiruka |
| Date Deposited: | 12 Nov 2025 06:12 |
| Last Modified: | 12 Nov 2025 06:12 |
| URI: | http://elibrary.almaata.ac.id/id/eprint/5483 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
